Analogi
1. Pantai : Resor
a. bukit : laut
b. gunung : bukit*
c. laut : pesiar
d. gunung : vila
Pembahasan : Pantai berkaitan dengan resor, yaitu suatu rumah atau bangunan di pantai untuk tempat beristirahat. Hubungan kata-kata yang sesuai adalah gunung : vila, karena vila adalah rumah atau bangunan yang digunakan untuk tempat beristirahat.
2. Lokomotif : Kereta Api
a. kuda : andong*
b. pasar : niaga
c. tentara : pasukan
d. dokar : kusir
Pembahasan : Lokomotif dapat menggerakkan kereta api. Hubungan kata-kata yang sesuai adalah kuda : andong, karena kuda dapat menggerakkan andong.
3. Kepak : Sayap
a. tarik : tali
b. hirup : oksigen
c. sandar : kepala
d. hentak : kaki*
Pembahasan : Yang dapat dikepakan adalah sayap. Hubungan kata-kata yang sesuai adalah hentak : kaki, karena yang dapat dihentakkan adalah kaki.
4. Kurus : Tandus
a. marah : merah
b. miring : gempa
c. tinggi : gempa
d. gemuk : subur*
Pembahasan : Kurus persamaan katanya adalah tandus. Hubungan kata-kata yang sesuai adalah gemuk : subur, karena subur merupakan persamaan persamaan kata dari gemuk.
5. Belajar : Pandai
a. berpikir : arif*
b. potret : kamera
c. cetak : kertas
d. litografi : batu
Pembahasan : Dengan belajar, seseorang dapat menjadi lebih pandai. Hubungan kata-kata yang sesuai adalah berpikir : arif , karena dengan berpikir, seseorang dapat menjadi lebih arif.
Sinonim
1. Acuan :
a. rujukan* b. pegangan
c. pedoman d. pemacu
Pembahasan : Rujukan merupakan sinonim dari acuan
2. Sumbang :
a. tak selaras* b. tak seimbang
c. tak sinkron d. tak serasi
Pembahasan : Tak selaras merupakan sinonim dari sumbang
3. Naratif :
a. prosa* b. timbal-balik
c. puisi d. deskriptif
Pembahasan : Prosa merupakan sinonim dari naratif
4. Kisi-kisi :
a. alat menangkap ikan b. tabel
c. alat hitung d. terali*
Pembahasan : Terali merupakan sinonim dari kisi-kisi
5. Akurat :
a. selidik b. proksi
c. ralat d. seksama*
Pembahasan : Seksama merupakan sinonim dari Akurat
Antonim
1. Lawan kata CHAOS adalah..
a. labil b. normal*
c. kacau d. hancur
Pembahasan : Arti kata chaos adalah kacau, lawan katanya adalah normal
2. Lawan kata KOHESI adalah..
a. agresi b. swadesi
c. adhesi* d. asimilasi
Pembahasan : lawan kata kohesi adalah adhesi
3. Lawan kata NISBI adalah..
a. mutlak* b. maya
c. abstrak d. stabil
Pembahasan : lawan kata nisbi adalah mutlak
4. Lawan kata NORMAL adalah..
a. stabil b. sinkron
c. anomali* d. abrasi
Pembahasan : lawan kata normal adalah anormali
5. Lawan kata PASCA adalah..
a. setelah b. melewati
c. pra* d. akhir
Pembahasan : lawan kata pasca adalah pra
Logika
1. Jika binatang itu unta, binatang itu berkaki dua. dengan demikian..
a. binatang itu ayam
b. binatang itu pasti bukan unta
c. binatang itu bukan unta*
d. binatang itu mungkin unta
Pembahasan : Jika binatang itu unta, binatang itu berkaki dua. dengan demikian, binatang itu bukan unta.
2. Jika wajahnya memerah, ia merasa malu. dengan demikian...
a. ia merasa malu, maka wajahnya memerah
b. ia tidak merasa malu, maka wajahnya tidak memerah*
c. wajahnya tidak memerah, maka ia tidak merasa malu
d. wajahnya memerah atau ia merasa malu
Pembahasan : Jika wajahnya memerah, ia merasa malu. dengan demikian, ia tidak merasa malu, maka wajahnya tidak memerah.
3. Matahari dan bintang adalah benda langit. Semua bintang bersinar. Matahari memancarkan sinar. dengan demikian..
a. matahari bukanlah bintang
b. semua benda langit bersinar*
c. bintang adalah benda langit
d. matahari adalah benda langit yang bersinar
Pembahasan : Matahari dan bintang adalah benda langit. Semua bintang bersinar. Matahari memancarkan sinar. dengan demikian, semua benda langit bersinar.
4. Jika Adi meminum obat, maka ia sembuh. Jika Adi sembuh, maka ia berangkat ke sekolah. Ternyata, Adi tidak berangkat ke sekolah. Berarti...
a. Adi meminum obat
b. Adi meminum obat dan tidak sembuh
c. Adi tidak meminum obat*
d. Adi tidak meminum obat dan tidak sembuh
Pembahasan : Adi tidak berangkat ke sekolah. Berarti, Adi tidak meminum obat.
5. Jika Jakarta adalah kuda, Surabaya adalah sapi, dan Medan adalah kambing, maka Manado adalah...
a. unggas
b. merpati
c. ikan
d. harimau*
Pembahasan : Kuda, sapi, dan kaming adalah nama-nama hewan yang termasuk kelompok mamalia dan berkaki empat. Dari empat pilihan jawaban, yang masih satu kelompok dengan hewan-hewan tersebut adalah harimau. Jadi, Manado adalah harimau.
No comments:
Post a Comment